Skip to main content

Posts

Showing posts from July 31, 2019

Cerpen Retak

RETAK             Hai teman-teman aku adalah anak ke-2 dari 4 bersaudara. Nama lengkapku Nurhayanti sering dipanggil Anti. Saya lahir pada hari Rabu, 7 Juli 1999 tepat sekarang saya berusia 19 tahun sudah pasti sekarang saya sudah remaja dong dan banyak rintangan hidup yang saya lewati terutama rintangan dari keluarga. Inilah kisahku...             Sejak berusia 5 tahun saya bersama keluarga merantau dari Jeneponto ke pulau Batam, di sanalah kami memulai hidup dengan keluarga kecil. Di sana bapak diberi modal dari saudaranya, alhamdulillah demi saya bapak memulai usaha keci-kecilan. Seiring berjalannya waktu, usaha bapak mulai meningkat dan saya juga mulai duduk di bangku dasar.             Suatu hari, ibu saya pulang kampung karena ada keperluan. Sekitar 1 bulan berlalu ibu saya belum juga pulang. Bapak merasa sendiri dan tidak teurus tanpa berfikir panjang bapak menikah gadi Medan. Di sini saya belum mengerti apa arti semua ini namun setelah mendengar kabar i